Minggu, 24 Juli 2011

VSWR

VSWR merupakan singkatan dari Voltage Standing Wave Ratio yang merupakan salah satu parameter penting di dalam saluran transmisi. Nilai VSWR yang ideal adalah 1:1, yang mempunyai maksud semua energi RF yang dibangkitkan dari sumber, semuanya akan tersalur ke antena.
Untuk menghitung koefisien VSWR, maka dapat digunakan rumus:


dimana ρ merupakan besaran koefisien Γ, yang selalu mempunyai nilai rentang [0,1], nilai VSWR selalu ≥ +1.

Bila terbaca nilai VSWR adalah 2:1, ini menunjukkan nilai daya pantulan energi RF yang besar ke arah sumber atau peralatan, misalnya radio. Ini berarti energi RF yang dibangkit, tidak seluruhnya menuju antena, tapi berbalik ke perangkat sumber. Nilai yang besar seperti contoh ini dapat menyebabkan peralatan akan rusak.

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More